Komunitas GUNA official website | Members area : Register | Sign in
Selamat Datang Di komunitas GUNA aiaketek. Sebuah komunitas bagi mereka yang ingin menjadi penulis andal.Semoga weblog ini bermanfaaat bagi pembaca sekalian.

Kacamata Aida tentang Indonesia

Minggu, 08 Mei 2011

Share this history on :

Muntahan tulis hari pertama,4 Mei 2011
Kacamata Aida Tentang Indonesia*
Oleh : Aida

Indonesia… Indonesia dan Indonesia.Itulah Negara kelahiranku.Negara Indonesia yang menjadi saksi bisu ketika aku menangis ketika dilahirkan di dunia.Kujalani hidup suka dan duka.Aku tak acuh dengan keadaan sekitarku yang aku kupikirkan hanya jajan,main dan menonton.Itulah masa kecilku.Aku tak pernah tau bagaimana situasi orde baru,reformasi dan nasib seorang pejuang yang sangat berjasa bagi tanah air tercintaku ini,Soekarno.Hingga aku membaca buku “Menjadi Bangsa Pintar” (Heppy Trenggono).Entah apa yang terasa,semua bercampur menjadi satu lebih dari istilah 3 in 1.Kemiskinan yang masih merajalela,korupsi yang tak hilangditelan zaman,pelecehan yang tak hilang di bakar api dan hanyut dibawa arus.Aku ingin menjadi presiden atau setidaknya,aku ingin jadi orang yang sangat berpengaruh di Negara.Aku ingin mengharumkan Ibu Pertiwi yang semakin hari semakin busuk.Aku ingin para pejabat untuk berlaku adil,jujur,dan melayani masyarakat.Bukan dilayani masyarakat.Karena memang itulah tugas seorang pemimpin.Aku ingin merubah nama pemerintah menjadi penguru.Tau knapa???Karena Ust.Deswandi berwasiat,”kalau kalian menjadi orang besar,hal pertama yang harus kalian lakukan adalah mettubah pelaafalan pemerintah menjadi pengurus.Karena pemerintah = orang yang memerintah,sedangkan pengurus=orang yang mengurus.
Ku slalu bertanya,kenapa Indonesia yang kaya S.D.A ini malah menjadi Negara berkembang?Banyak jawaban yang isa kita paparkan.Salah satunya karena masih lepasnya tikus-tikus dari kandang.Dan tidak beraninya para kucing untuk menrkam tikus yang berkeliaran.
Mengapa bangsa atau setidaknya para pejabat bertindak keras dan tegas kepada Negara yang menyakiti salah seorang warga Negara contohnya saja TKI.Sudah begitu banyak kasus penganiayaan,pelecehan,pemerkosaan yang terjadi pada TKI dan yang dominannya adalah wanita.Kenapa kita tidak mencontoh pejabat Australia yang berjuang mati-matian untuk menyelamatkan 3 wraganegaranya yang kan dihukum mati karena telah membawa heroin ke Indonesia.Perjuangan pejabat itu tak pernah pupus.Mereka tak berputus asa untuk menyelamatkan warganegaranya.Mereka lakukan berbagai cara,salah satunya melobi”Hasan Wiayuda’.Bahkan ustralia akan melakukan acara apapun agar ke 3 warganegaranya tidak dihukum mati.Australia sampai berani ‘membayar’ Indonesia.Mereka siap memberikan bantuan sebesar AS $ 2,5 miliar/sekitar Rp 21,25 Triliun kepda Indonesi.Bantuan ini dalam jangka 5 tahun gna mengatasi kemiskinan.Tak hanya itu,Australia juga akan membantu 1.000 sekolah Islam di Indonesia.BAHKAN Australia juga siap meminta pengampunan ke 3 warganegaranya kepada Indonesia.Begitu perjuangan dan cintanya Austrlia pada warganegaranya,peristiwa ini lebih dikenal “Bali Nine”.Sedangkan Indonesia,kasus TKI saja tidak tau ujungnya bagaimana.Aku hanya berusaha mengeluarkan pernak-pernik mutiara yang sudah mulai retak dan mungkin sebetar lagi akan pecah.Trak…
“Bangsa Besar Menghargai Bangsanya “
“Bangsa Bodoh Mengabaikan Bangsanya”  
(Kutipan dari buku “Menjadi Bangsa Pintar” Heppy Trenggono)
*Judul dibuat oleh juru ketik,tapi isi dicipta oleh Aida.
Thank you for visited me, Have a question ? Contact on : youremail@gmail.com.
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...

1 komentar:

Komunitas GUNA aiaketek mengatakan...

wah, saudari aida hebat sekali menulisnya,
semoga menjadi penulis yang andal dan bisa merubah dunia
amin

Posting Komentar

Terima Kasih atas kesediaan anda untuk mengunjungi Komunitas GUNA aiaketek. Sebuah komunitas bagi mereka yang ingin menjadi penulis andal.semoga weblog ini bermanfaaat bagi pembaca sekalin.Jangan lupa berkunjung lagi di lain waktu. Syukran.